Pendidikan
Anak Penjual Nasi Goreng Sabet juara 2 Lomba MIPA Kecamatan
Memontum Banyuwangi – Meski menyandang juara 2 lomba MIPA tingkat kecamatan Genteng, Nigel Noverio Putra (8), siswa kelas 2 SDN 2 Genteng, Banyuwangi, putra pasangan Ahmad Sahroni – Nita Irawati membuat decak kagum wali murid yang hadir, di SDN 2 Kembiritan tempat acara lomba tersebut.
Memang, Nigel, sapaan sehari-hari Nigel Noverio Putra ini, bukan terlahir dari orang tua yang berkecukupan, sehari-hari orang tua Nigel mengais rezeki dengan berjualan nasi goreng di Utara RS Al-Huda, Genteng, dan setiap harinya, Nigel belajar ditempat orang tua bekerja sambil membantu orang tua.
“Belajarnya ya di warung, tempat saya kerja, sambil membantu saya bekerja,” ujar Ahmad Sahroni kepada Memo X, Senin (11/3/2019)
Roni, panggilan Ahmad Sahroni mengaku terharu mendengar anak semata wayangnya mendapat juara 2 lomba MIPA yang diselenggarakan oleh UPTD Kecamatan Genteng. Padahal teman-teman anaknya disekolah terkenal pintar-pintar.
“Alhamdulillah mas, anak saya bisa mendapat juara, semoga dia (Nigel-red) bisa berprestasi hingga duduk di bangku SMA,” harapnya.
Disamping itu, timpal Nita Irawati perolehan juara ini, menjadi cambuk penyemangat anaknya.
- Hukum & Kriminal5 tahun
Pemuda Pengangguran di Banyuwangi Cabuli Bocah Usia 7 Tahun
- Berita5 tahun
Viral, Pasar Genteng 2 Banyuwangi Usir Gepeng
- Berita4 tahun
Gabungan LSM se-Banyuwangi Dukung Polresta Usut Pemukulan Dokter Jaga RSUD Blambangan
- Hukum & Kriminal5 tahun
Korsleting, Honda Freed Isi Puluhan Juta Terbakar, Sopir Selamat
- Berita4 tahun
RSUD Genteng Makamkan Pasien PDP Covid-19
- Hukum & Kriminal5 tahun
Boboho Pembunuh Rosidah, Polisi ‘Mumet’ 3 Hari Mencari, Ngaku Enak Makan dan Tidur
- Hukum & Kriminal4 tahun
Suami Istri Sindikat Curanmor Disergap Polresta Banyuwangi
- Hukum & Kriminal4 tahun
5 Anggota LSM GMBI Menjadi DPO